Membentuk Roti Gulung 2

Rabu, 21 Desember 20110 comments

  1. Setelah adonan Roti Dasar anda siapkan, timbang sesuai selera bisa 30 gram 45 gram atau 60 gram, bulatkan, tutup dengan platik, diamkan selama 15 menit.
  2. Pipihkan dengan gulungan ( bisa juga pakai paralon kecil) sampai ketebalan kurang lebih 1/2 cm, bentuk memanjang, lihat gambar 1 
  3. Isi dengan meses (dapat juga dengan kacang hijau atau daging dll), lihat gambar 2
  4. Lipat  ke samping, lihat gambar 3
  5. Pipihkan dengan gulungan, bisa juga dengan pipa paralon kecil, lihat gambar 4
  6. Iris bagian tengah dari ujung, jangan sampai putus, lihat gambar 5
  7. Gulung, lihat gambar 6 dan 7
  8. Lakukan berulang, tata sedemikian rupa, diamkan minimal  30 menit atau adonan mengembang 2 kali lipat
  9. Setelah mengembang 2 kali lipat, masukan oven selama 12-15 menit dengan temperatur 160-180 " C, keluarkan dari oven, hidangkan.
Gambar 1
Gambar 2

Gambar 3
Gambar 4
Gambar 5
gambar 6
Gambar 7
Telah di coba di di dapur Pantes Bakery :)

Tulisan Lainnya :
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Pantes Bakery - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger